Tanaman Zinnia Kuning atau di Indonesia lebih dikenal dengan nama bunga kertas, merupakan salah satu tanaman hias bunga yang berasal dari Meksiko dan beberapa wilayah di Amerika Selatan. Sesuai dengan namanya, tanaman ini memiliki bunga berwarna kuning.
Zinnia mampu bertahan di cuaca yang panas dengan paparan sinar matahari yang penuh dan akan tumbuh dengan baik jika ditanam di tanah yang subur. Warnanya yang cerah mampu menarik serangga dan burung untuk membantu proses pembuahan dan penyerbukan.
- Daerah yang cocok : semua dataran dengan semua jenis suhu
- Ukuran pot : diameter 30 cm atau lebih, langsung di tanah
- Tanah yang digunakan : kompos atau humus
- Penyinaran matahari : penyinaran matahari dengan sinar teduh hingga sinar penuh
- Kebutuhan air : siram 1 kali dalam sehari
- Bibit tanaman : biji
- Ukuran tanaman saat dikirim : 20-40 cm
- Pemberian pupuk : 90 hari sekali dengan pupuk NPK Bunga
Erliana Iliansjah (pembeli terverifikasi) –
Tanaman kurang sehat. Harga mahal untuk kualitas tanaman dan packing.