Poppy Dawn Chorus memiliki nama ilmiah Papaver rhoeas. Tanaman hias ini tergolong dalam family Papaveraca. Siklus hidup tanaman ini yaitu masuk hardy annual. Karakteristik tanaman poppy dawn chorus yaitu memiliki tekstur lembut dan terdiri dari beraneka macam warna seperti oranye, pink, merah, ungu, dan putih.
Tanaman ini biasanya digunakan sebagai tanaman hias di rumah maupun di taman karena memiliki tinggi sekitar 60 cm. Dalam rentang watu 14-21 hari pasca tanam benih akan muncul.
Detail Produk Poppy Dawn Chorus
- Nama umum: Poppy Dawn Chorus
- Nama ilmiah: Papaver rheoeas
- Benih kemasan pabrik / utuh
- Benih merek Mr Fothergills
- Isi per bungkusnya 500 biji
Cara Penanaman
- Tanam pada kedalaman 5 mm.
- Jaga agar tanah tetap lembab saat penyemaian
Tips Perawatan
- Sebaiknya tanaman mendapatkan intensitas cahaya matahari penuh agar dapat tumbuh maksimal.