Ratih Ungu merupakan benih terong ungu dengan pertumbuhan yang lebat, kokoh, bercabang banyak serta mudah berbuah. Termasuk tanaman yang toleran terhadap penyakit. Bentuknya silindris, berukuran panjang kurang lebih 28cm dengan lebar 5cm. Terong ratih bisa dibudidayakan menggunakan sistem hidroponik maupun di bedengan, di pot atau polybag. Terong ratih bisa beradaptasi dengan baik pada daerah dataran rendah dan menengah. Setelah berumur kurang lebih 2 bulan, buah terong sudah bisa dipanen.
Spesifikasi:
- Daya kecambah: 90%
- Kebutuhan benih: 200
- Kemurnian benih: 98%
- Kadar air: maksimal 8%
- Potensi hasil: ± 3,5 kg per tanaman
- isi kemasan: 200 biji
Info Tambahan: Untuk potensi hasil, ketahanan penyakit, bobot juga umur panen, tergantung pada tempat tanam serta perlakuan terhadap tanaman.
agus sofyan (pembeli terverifikasi) –