POC (Pupuk Organik Cair) Hantu Ijo Royo-Royo adalah salah satu pupuk berbentuk cairan pekat dengan warna yang mirip seperti santan putih. Cocok diaplikasikan pada tanaman sayuran, palwija, tanaman buah, umbi, padi ataupun tanaman perkebunan lainnya. Terbuat dari berbagai macam bahan alami tumbuhan seperti sari tanaman obat. Pupuk ini sangat baik untuk proses pertumbuhan juga pembuahan pada tanaman, karena mengandung mikroba juga asam amino. Poc sebagai salah satu pupuk yang mampu membentuk jentik cacing dengan sangat cepat dan mencegah pertumbuhan jamur juga parasit yang dapat berdampak buruk pada tanaman.
Perbedaan pupuk hantu royo dengan produk lainnya dapat dilihat dari kandungannya. Poc hantu ijo royo-royo diperkaya dengan formula khusus yang bisa membuat kinerja dari bisulas sp bekerja dengan sangat baik. POC seringkali dijadikan bio dekomposer (starter) untuk proses pemupukan tanaman dan akan memperoleh kekuatan menjadi 3x lipat jika dicampurkan dengan NPK atau ZPT hantu. Berdasarkan uji lab, POC dipercaya bisa menambah potensi positif serta menetralkan racun juga jamur yang dapat merusak tanaman.
Manfaat Produk:
- Dapat mengoptimalkan proses fotosintesis serta fungsi pada bagian-bagian tanaman
- Tidak mengandung bahan berbahaya, sehingga tidak akan mencemari lingkungan
- Menjaga ketersediaan unsur hara mikro juga makro agar bisa digunakan secara lebih optimal oleh tanaman
- Dapat meningkatkan tumbuh kembang serta pembuahan pada tanaman
- Membela sel tanah serta menjadikannya lebih subur, gembur juga kaya akan unsur hara
- Mencegah menculnya jamur juga parasit yang dapat merusak tanaman
- Terdapat kadar pH Bacillus sp 1,3 x 10⁸ CFU/ml
- Melarutkan phospat serta mengikat lebih banyak nitrogen alami
- Lebih cepat dalam membentuk jentik cacing
Keterangan Tambahan:
Untuk memperoleh hasil yang lebih baik, campur POC hantu royo-royo dengan ZPT hantu ratu biogen saat awal tanam sampai tahap pembuahan. Pada tahap pembuahan hingga panen bisa digunaka campuran POC hantu ijo royo-royo dengan NPK hantu jago tani.