Selang Aerator merupakan perlengkapan yang digunakan dalam hidroponik / aquascape / aquarium. Selang aerator ini berukuran 5mm (3/16 inci), berwarna bening (transparan), elastis, tidak mudah putus, mudah diatur (tidak kusut), tahan lama, dan mudah menempel di aquarium ataupun plastik bak nutrisi hidroponik.
Selang aerator ini sangat dibutuhkan dalam hidroponik khususnya untuk sistem wick. Selang aerator ini berfungsi untuk memberikan suplay oksigen / udara pada air yang ada di dalam bak penampungan air nutrisi. Selain itu, selang ini juga berfungsi untuk menyuplai oksigen ke aquarium.
Keterangan Tambahan:
- Harga yang tertera merupakan harga per meter.
- Merknya random / acak, ada merk FIGO, PUSO dan Kandila. Tergantung stok tersedia.
Rudy Ong (pembeli terverifikasi) –
Barang sudah diterima sesuai pesanan
Rudy Ong (pembeli terverifikasi) –
Barang sdh diterima sesuai pesanan