Anggota keluarga Moraceae ini memiliki ciri khas berupa daun lonjong mengkilap yang tiba-tiba meruncing di ujungnya. Warnanya hijau tua dan bergetah jika dipetik. Sangat cocok jika Anda mencari tanaman hias indoor, karena beringin ini bisa ditanam di pot serta mampu hidup sampai dua minggu jika tidak mendapat sinar matahari langsung sekalipun. Pohon yang berasal dari […]
Search Results for: Kompos
Disebut beringin karet karena tekstur daun beringin varietas ini lembut dan lentur. Hal-hal lain sama seperti beringin pada umumnya, yaitu khas dengan daun lonjong yang mengkilap dan tiba-tiba meruncing di ujungnya. Namun karena merupakan variegata, daunnya tidak hijau tua seperti biasa. Warna daunnya belang hijau dan kuning, jadinya sangat eksotis. Anggota keluarga Moraceae ini berasal […]
Disebut beringin karet karena tekstur daun beringin varietas ini lembut dan lentur. Hal-hal lain sama seperti beringin pada umumnya, yaitu khas dengan daun lonjong yang mengkilap dan tiba-tiba meruncing di ujungnya. Warna daunnya yang hijau tua berpadu dengan kilatan di permukaan daun, tak heran jika akhirnya beringin ini menyandang gelar sebagai tanaman hias paling eksotis […]
Sesuai namanya, pisang varietas ini memang berasal dari daerah Sumatra, Indonesia. Hal yang berbeda dari tanaman pisang pada umumnya adalah corak daun yang dimilikinya seperti ditumpahi darah merah, tak heran jika diberi sebutan blood banana. Jadi, bisa dibilang ini adalah tanaman pisang versi berdarah-darah. Namun jangan khawatir, buahnya tetap bisa dimakan seperti biasa. Anggota famili […]
Seperti namanya, yellow heliconia menghasilkan bunga berwarna kuning, yang lebih dikenal sebagai pisang-pisangan hias. Pisang-pisangan asal daerah tropis Amerika dan beberapa daerah Pasifik serta kepulauan Maluku ini dapat mencapai tinggi yang berkisar 0,5 sampai 4,5 meter. Keunggulan yang dimilikinya adalah ketahanannya pada kondisi kering sehingga mudah beradaptasi dengan lingkungan. Lalu, bunganya yang eksotis termasuk rajin […]