Bunga Spider Lily merupakan salah satu tanaman hias bunga yang memiliki hal unik, yaitu bunganya menyerupai sarang laba-laba yang menjadi inspirasi dari penamaanya. Selain itu, bunga ini merupakan bunga yang sangat mudah perawatannya karena tetap mampu menghasilkan bunga meskipun tidak diberi pupuk tanaman. Bunga ini wanginya lembut dan tercium hanya ketika dihirup. Tanaman ini dapat […]
Search Results for: pupuk
Cemara balon (Casuarina sp.) adalah salah satu jenis cemara yang mempunyai bentuk yang berbeda dengan cemara lain. Daun tanaman ini tumbuh bergerombol berbentuk bulat dan runcing seperti balon sehingga terlihat menarik dan indah. Detail Tanaman Cemara Balon Bibit berasal dari tunas akar dengan tinggi 40-60 cm dan ketika sudah tumbuh besar tingginya kurang dari 10 […]
Kana (Canna indica) atau canna atau bunga tasbih (sebutan di Indonesia) adalah tanaman hias bunga yang genusnya merupakan satu-satunya anggota dari keluarga Cannaceae. Kana orange adalah varietas kana yang bunga, kelopak, dan tangkai bunganya berwarna oranye. Bunganya muncul beberapa kali dalam sebulan namun tidak harum. Daun tanaman ini besar dan menarik, dan mudah dikenali. Tanaman ini mempunyai […]
Mangga (Mangifera indica) memiliki berbagai varietas atau jenis yang berbeda-beda. Salah satunya adalah mangga golek India yang memiliki kemiripan dengan manngga golek lokal Indonesia. Bedanya, mangga golek India berukuran lebih besar daripada mangga golek Indonesia. Buah mangga golek India memiliki aroma yang khas, rasa yang manis, daging buahnya seperti jelly, bijinya sangat tipis, ukuran besar […]
Dikenal juga dengan nama Jasmin de Rosa, blackberry memiliki sekitar 375 spesies di seluruh dunia dan banyak ditemukan di Eropa, seperti Inggris dan Irlandia. Pada tahun pertama, batang dari tumbuhan ini akan mencapai tinggi 3-6 m dan mengeluarkan lima atau tujuh dahan. Pada tahun kedua, akan muncul bunga berwarna putih atau pink pucat yang akan […]