Benih Tomat Mawar 10 Gram – Bintang Asia menghasilkan tanaman tomat dengan bentuk buah yang menyerupai belimbing dan berwarna merah. Tomat ini (Solanum lycopersicum) adalah tanaman yang berasal dari Amerika. Rasa yang dihasilkan oleh buah tomat ini sedikit asam. Tomat memiliki siklus yang singkat. Tomat dapat tumbuh baik di dataran rendah maupun dataran tinggi.
Detail Produk Benih Tomat Mawar 10 Gram – Bintang Asia
- Nama : Tomat Mawar
- Berat : 10 gram
- Masa panen : 70 – 75 hari
- Potensi panen : 2 kg – 3 kg per tanaman
- Budidaya : disemai