Beetroot Rhonda merupakan salah satu varietas beet hibrida dengan rasa lebih manis dibandingkan bit lain. Kulit dan daging umbinya berwarna merah dengan daging yang lembut dan sukulen.
Tanaman beet yang dibudidayakan karena kandungan gulanya yang tinggi baik dipanen ketika muda atau juga seperti jenis bit lainnya. Beet yang banyak mengandung folat, potasium, dan serat cocok dimanfaatkan untuk salad, kaserol, dan asinan.
Detail Produk Benih Beetroot Rhonda F1 150 Biji – Mr Fothergills
- Nama tanaman : Beetroot Rhonda F1
- Nama ilmiah : Beta vulgaris
- Merk : Mr Fothergills
- Budidaya : disemai dengan kedalaman lubang tanam 2,5 cm
- Isi : 150 biji benih
CATATAN : Kemasan yang dikirim adalah kemasan pabrik, bukan repackaging.