Tanaman Krisan Aster Putih merupakan tanaman Krisan berbunga putih, sementara putiknya yang berada di pusat mahkota berwarna kuning kehijauan. Warnanya yang putih bersih menjadikannya pilihan yang tepat sebagai bunga dekorasi atau hiasan dalam karangan bunga. Tanaman ini berjenis perdu yang tumbuh menyemak. Bunga Krisan dapat tumbuh pada suhu 20-26oC dan membutuhkan kelembaban udara yang tinggi.
Di Indonesia, Krisan dikenal pula dengan nama Seruni dan tergolong dalam bagian dari suku kenikir, famili Asteraceae. Tanaman ini berasal dari Eropa dan Asia. Selain karena bentuknya yang indah, bunga Krisan juga banyak digemari karena mengahasilkan aroma yang harum.
yeni sulastri (pembeli terverifikasi) –
Tanaman masih layu
Anonim (pembeli terverifikasi) –
Order pake YES tp sampenya 3 hari kemudian. Tanaman sdh layu akan ttp setelah seminggu mulai pulih . Mdh2an tumbuh berkembang dgn sehat
Nuzul Ardi Saputro (pembeli terverifikasi) –
Bunga Layu saat pengiriman dan saat sudah dirawat sampai saat ini