Tanaman Krisan Aster Remix White & Purple merupakan jenis Krisan dengan mahkota bunga berwarna putih di bagian tepi dan berwarna ungu di bagian dalam, sementara putiknya berwarna hijau kekuningan. Tanaman ini mampu menghasilkan banyak bunga dalam satu tangkai. Tanaman Krisan Aster Remix White & Purple berjenis perdu yang tumbuh menyemak. Yang perlu diperhatikan dalam perawatannya yaitu media tanam yang digunakan berisi campuran sekam padi dan arang. Tanaman Krisan menyukai pencahayaan matahari langsung maksimal 16 jam per hari. Bunga krisan dapat tumbuh pada suhu 20-26oC dan membutuhkan kelembaban udara yang tinggi.
Di Indonesia, tanaman ini dikenal pula dengan nama Seruni dan tergolong dalam bagian dari suku kenikir, famili Asteraceae. Tanaman ini aslinya berasal dari Eropa dan Asia. Selain karena bentuknya yang indah, bunga Krisan juga banyak digemari karena mengahasilkan aroma yang harum.
hardi purnomo (pembeli terverifikasi) –
Sama juga kondisinya…bagus
Franny Araki (pembeli terverifikasi) –
yeni sulastri (pembeli terverifikasi) –
Tanaman masih layu
suryadi Anwar (pembeli terverifikasi) –
Muhammad Syaifullah Syaifullah (pembeli terverifikasi) –
Barang agak layu
Robbie Daga (pembeli terverifikasi) –