Berbeda dengan mangga pada umumnya yang berwarna hijau dan kuning, mangga irwin tampil atraktif dengan warna merah. Dengan gelombang sependek pendek 100-200 mµ, sinar matahari mengubah glukosa menjadi hormon antosianin. Nah, hormon antosianin inilah yang menyebabkan munculnya warna merah pada mangga irwin. Kemudian, latar yang berwarna kuning berasal dari pigmen karotenoid yang rata menyebar di […]
Search Results for: Kompos
Tanaman Anggur Merah Lokal menghasilkan buah anggur jenis lokal dengan kulit buah berwarna merah. Masuk dalam genus Vitis dan keluarga Vitaceae, anggur sering dimanfaatkan sebagai buah, olahan minuman seperti jus, dan berbagai olahan makanan. Khasiatnya bagi kesehatan sangat bagus, yaitu untuk peredaran darah dan jantung karena memiliki senyawa antosianin dan flavonoid. Polifenol yang terkandung pada […]
Tanaman keji besi (Hemigraphis repanda (L.) Hall. F) atau di luar negeri biasa disebut sebagai Dragon’s Breath/Dragon’s Tongue/Waffle Plant/Narrow Flame Ivy, merupakan tanaman yang berasal dari kawasan Asia tropis dimana di Indonesia banyak dijumpai di daerah Jawa Tengah dan Sulawesi Utara. Keji besi merupakan tanaman medis/obat-obatan yang kaya akan kandungan saponin, flavonoida, tanin dan polifenal. […]
Tak salah jika pohon pucuk merah dijadikan tanaman hias. Dilihat dari bentuknya yang unik dan tentu saja sebab ‘pucuk merah’. Terjadi gradasi warna yang cantik. Ketika muda, daunnya berwarna merah, lalu menua dan semakin hijau. Jadi, ketika daun tua dan daun mudanya bersanding, paduan hijau merah yang bermunculan. Dengan tinggi yang bisa mencapai 50 cm […]
Kecapi bangkok (Sandoricum koetjape) atau santol fruit atau cotton fruit memiliki buah yang ukurannya 2 sampai 3 kali lebih besar dibandingkan buah kecapi pada umumnya. Rasa buahnya sama seperti buah kecapi umumnya, rasanya tidak asam, segar, dan nikmat, hanya saja ukurannya lebih besar. Tanaman ini merupakan buah tropis asli benua Asia. Daging buahnya bisa dimakan […]