Air Mancur Merah (Red Firecracker) merupakan tanaman semak yang berasal dari Guatemala dan Meksiko. Batang berwarna hijau tua dan bunga berwarna merah terang berbentuk tubular dalam jumlah banyak. Karena bentuk bunga yang unik itu maka tanaman ini disebut bunga air mancur. Dalam Bahasa Inggris disebut sebagai Firecracker Plant (juga terlihat seperti petasan), Coral Plant, Coral Fountain, […]
Search Results for: Kompos
Tanaman Jarong, atau banyak yang mengenalnya dengan nama Pecut Kuda, merupakan tanaman obat. Rasanya yang pahit dan bunganya yang kecil berwarna ungu dengan ujung menyerupai pecut kuda merupakan ciri khas dari tanaman ini. Jarong di Indonesia dikenal dengan beberapa sebutan antara lain: Jarong Lalaki, Jarongan, Daun Nyarang, Rai Rai, Daun Sangketan, Sangko Hidung, Sui In […]
Sikat Botol Merah/ Red Bottlebrush/ Melaluca Viminalis/ Weeping Bottlebrush/ Creek Bottlebrush/ Kalistemon (Callistemon viminalis) merupakan tanaman hias yang termasuk dalam famili Myrtaceae yang berasal dari New South Wales, Queensland dan Australia Barat. Bentuk bunganya seperti sikat botol dan berwarna merah. Sikat Botol merupakan pohon peneduh atau semak besar yang dapat tumbuh hingga setinggi 10 m, […]
Tanaman aglaonema stardust banyak disebut sebagai jenis aglaonema terbaik, karena menjadi superstar di antara jenis aglaonema lainnya. Corak daun aglaonema stardust merupakan paduan warna merah dan hijau yang mengkilap menjadikan kombinasi warna ini terlihat sangat cantik. Selain itu, aglaonema ini mempunyai tangkai / batang pendek dan daunnya lebih tebal. Seperti jenis aglaonema lainnya, aglaonema stardust hanya […]
Tanaman Araza atau araca boi (Eugenia stipitata) merupakan tanaman yang asalnya dari hutan hujan Amazon di Kolombia, Ekuador, dan Brazil. Buahnya berukuran kecil-kecil dan terasa sangat asam jika dimakan langsung. Oleh sebab itu buahnya banyak diolah menjadi es krim, jus, atau olahan lainnya dengan rasa yang menyegarkan. Buah araza mengandung potasium, nitrogen, sedikit protein, serat, […]