Tanaman calathea multicolor ini merupakan tanaman yang masuk dalam keluarga marantaceae yang lebih dikenal dengan nama calathea bendera atau calathea merah putih. Ciri khas tanaman ini sama seperti namanya yaitu dalam satu tanaman memiliki 3 warna. Oleh karena keunikannya itu, tanaman ini lebih sering dijadikan tanaman hias dan sangat digandrungi oleh para pecinta tanaman hias. […]
Search Results for: Kompos
Tanaman green crimson fountain grass (Pennisetum sp.) memiliki ciri seperti tanaman rumput tapi lebih tinggi seperti lidi dan memiliki bunga yang berwarna putih seperti air mancur. Tanaman yang termasuk dalam tanaman perennial yang tumbuh secara berkelompok dalam rumpun ini sangat toleran terhadap panas. Batangnya bulat dan berlubang. Daun-daunnya membentuk rumpun, muncul dari pangkal batang. Rumpun […]
Khusus musim kemarau, tanaman Temu Kunci menggugurkan daunnya, sehingga yang dikirim pada musim kemarau adalah umbi yang sudah berakar.
Tanama soka kuning jepang atau yellow ixora (Ixora taiwanensis) atau lebih dikenal dengan bunga siantan merupakan tipe bunga soka yang pendek dan berwarna kuning cerah. Bunga yang termasuk bunga majemuk ini kumpulan bunga-bunganya menyerupai payung yang terbuka. Bunga-bunga ini berukuran kecil akan tetapi biasa bergerombol hingga puluhan bunga dalam satu rangkai. Pada bunganya terdapat kandungan […]
Tanaman gondosuli adalah tanaman dengan nama ilmiah Hedychium coronarium. Tanaman ini merupakan tanaman obat yang juga memiliki bunga yang indah. Gondosuli biasanya digunakan untuk obat kanker, peluruh keringat, menambah nafsu makan, amandel, sakit kepala, rematik, dan pegal linu. Tinggi tanaman gondosuli sekitar 1,5-2 meter. Daun tunggal berwarna hijau dan berselang-seling berujung runcing dengan panjang 7-55 […]