Gac Fruit (Momordica cochinchinensis) adalah salah satu tanaman buah yang unik dan berkhasiat, serta mengandung nutrisi yang sangat tinggi dibanding dengan jenis buah dan sayuran pada umumnya. Tanaman buah ini juga dikenal sebagai nangka bayi, melon merah, labu pahit berduri, labu manis atau cochinchin gourd dalam bahasa Inggris. Tanaman ini dapat ditemukan di seluruh wilayah […]
Search Results for: bunga
Tanaman Kuping Gajah (Anthurium crystallinum) termasuk salah satu tanaman bunga hias yang cukup menarik. Disebut sebagai kuping gajah karena didasarkan pada ukuran daunnya yang lebih besar dari ukuran tangkai/batangnya, sehingga terlihat tidak seimbang. Ciri khas tanaman kuping gajah: Daun tanaman kuping gajah berbentuk seperti love. Berwarna hijau gelap seperti beludru Di bagian tulang daun terdapat […]
Bunga Wijaya Kusuma (Epiphylium anguliger) termasuk salah satu jenis kaktus. Tanaman kaktus memiliki 1500 jenis keluarga. Tanaman ini dapat tumbuh subur di daerah yang beriklim sedang dan juga tropis. Sama halnya dengan tanaman wijaya kusuma yang hanya dapat mekar beberapa saat saja. Tidak semua tanaman wijaya kusuma dapat berbunga dengan mudah, tergantung dari kesuburan tanah, […]
Calathea Black Lipstik adalah salah satu tanaman yang termasuk dalam keluarga Marantaceae yang berasal dari daerah tropis Amerika. Tanaman ini dikenal dengan nama meranti di Indonesia dan juga dikenal sebagai calathea dottie di luar negeri. Daya tarik tanaman meranti ini terletak pada bagian daunnya. Daunnya lebar dan memiliki corak yang khas di setiap jenis tanamannya. […]
Celosia Pagoda Mix merupakan tanaman bunga yang menawan dan menghasilkan bunga yang hampir mirip dengan pucuk daun cemara, tumbuh dengan kompak setinggi 25-30 cm. Ciri khas bunga Celosia Pagoda Mix: Bunganya berwarna terang yakni merah, orange, dan kuning (dalam 1 kemasan benihnya mix). Daunnya berwarna hijau gelap. Bunganya mampu bertahan sepanjang hari. Tanaman akan mulai […]