White chips aralia (Polyscias guilfoylei) berasal dari wilayah paleotropus (Afrika, Asia, Oceania) dan neotropis (Amerika Selatan dan Tengah). Tanaman perdu ini umumnya dijadikan tanaman hias karena daun belang-belangnya yang indah. White chips aralia menyukai intensitas cahaya matahari yang tinggi, kelembapan tinggi dan pupuk yang memiliki kandungan tambahan gula. Selain jadi tanaman hias, aralia cocok dijadikan […]
Search Results for: bunga hias
Bunga blousterre (Aristea ecklonii) adalah tanaman yang menyerupai rumput dan tumbuh dalam rumpun. Bunganya berwarna biru menarik (mirip bunga anggrek), serta termasuk tumbuhan perennial hijau abadi. Nama lain bunga blousterre adalah blue star, blue-eyed iris atau blue com-lily. Tanaman ini berasal dari Afrika bagian Tengah dan Selatan dengan tinggi tanaman sekitar 38-46 cm. Sering dimanfaatkan […]
Tembelekan (Lantana camara) atau saliara adalah jenis tanaman perennial berbunga yang punya bunga tandan bentuk payung. Lantana berasal dari wilayah tropis Amerika Tengah dan Selatan, tumbuh di daerah dengan ketinggian 1.700 m dpl. Oleh masyarakat Jawa, bunga ini disebut tembelekan karena daun atau bunganya mengeluarkan aroma kurang sedap saat diremas. Tembelekan oranye memiliki bunga berwarna […]
Bunga kana (Canna sp.) atau yang dikenal dengan nama bunga tasbih merupakan tanaman daerah tropis yang asalnya dari Amerika, biasanya tumbuh liar di hutan dan pegunungan. Bunga kana dapat dijadikan sebagai bunga potong dan tanaman hias, baik di pekarangan maupun di taman kota. Bunga kana ivory berwarna kuning gading (ivory) yang menarik. Batang kana ivory […]
Summer savory (Satureja hortensis) merupakan tanaman rempah yang berkerabat dengan rosemary dan thyme, asalnya dari Afrika Utara, Eropa bagian Utara dan Tenggara, Timur Tengah, dan Asia Tengah. Tinggi tanaman kurang lebih 30-60 cm dan memiliki daun-daun yang sangat ramping berwarna hijau agak kecoklatan berbentuk linier dengan ukuran panjang kurang lebih 1-1,5 cm. Batangnya ramping dan […]