Benih Greek Oregano dikenal sebagai rempah/herba yang mengandung anti bakteri, antioksidan serta efek antirival yang bisa meredakan penyakit seperti mengurangi rasa nyeri saat datang bulan, mengatasi bisul, demam dan menambah imunitas pada tubuh. Biasanya, tanaman dapat dipotong setelah mencapai 6”.
Tanaman yang berasal dari Mediterania juga Eurasia ini menghasilkan daun berwarna hijau oval. Dilengkapi dengan bunga putih yang dapat mekar sepanjang musim panas. Sangat cocok ditanam pada area terbuka atau juga menggunakan polybag dan pot. Selain untuk pengobatan, oregano juga termasuk bahan rempah kuliner yang paling baik digunakan. Aromanya yang khas menjadi daya tarik tersendiri. Populer digunakan pada berbagai macam masakan Italia juga Yunani.
Spesifikasi Produk:
- Nama: Greek oregano
- Nama latin: Origanum vulgare hirtum
- Type tanaman: Perennial
- Kemurnian: 95%
- Panjang daun: 1 hingga 4 cm
- Daya kecambah: 85%
- Tinggi tanaman: 20 sampai 80 cm
- Warna daun: Hijau
- Masa petik: 90 HST
- Kemasan: 100 biji/paket