Tanaman hias buah menjadi pilihan berkebun sembari menghias pekarangan rumah, juga dapat menghasilkan setidaknya untuk di konsumsi sendiri. Ada juga tanaman buah yang dapat menjadi hiasan di dalam ruangan. Ada beberapa jenis tanaman hias buah yang sangat kami rekomendasikan, antara lain: Rekomendasi Kami untuk Tanaman Hias Buah Jeruk Kalamansi Siapa sih yang tidak tahu buah […]
Search Results for: cabe
Jeruk Spanyol (Melicoccus bijugatus) atau Spanish lime atau Genip adalah tanaman buah yang termasuk dalam famili Sapindaceae atau soapberry. Meskipun diberi nama ‘jeruk’, tanaman yang berasal dari Amerika Tengah dan Amerika Selatan ini, bukan tanaman jeruk asli karena genusnya adalah Meliococcus, bukan genus Citrus. Buahnya berwarna kuning, oranye, atau merah salmon, teksturnya agak berair dan rasanya […]
Benih Paprika California Wonder (nama Latin Capsicum annum) adalah cabe besar asal Inggris berasa manis. Warna buah hijau dan merah. Bobot per buah kurang lebih 175 gram. Kandungan serat Paprika California Wonder cukup tinggi. Paprika ini biasa dijadikan campuran salad. Kulit buah tebal berasa manis. Isi per kemasan 150 biji.
Benih Pepper Collection adalah tanaman cabe dengan 6 varietas yang berasal dari Inggris dengan genus Capsicum. Benih ini terdiri dari beraneka ragam cabai. Jenis benih cabai diantaranya Red Cherry (Hot), Ntohi Romanian (Sweet), Golden Bell (Sweet), Jalapeno (Hot), Friggitello (Sweet), Hungarian Hot Wax (Hot). Tinggi tanaman bervariasi dan bobot buah bervariasi. Kandungan vitamin C tinggi, […]
Benih Cabai Bolivian Rainbow memiliki nama Latin Capsicum anuum dari genus capsicum, rumpun famili solanaceae. Salah satu varietas cabe dengan warna yang sangat menarik karena terdapat berbagai warna dalam satu tanaman seperti warna pelangi. Bentuk fisik tanaman ini memiliki tinggi antara 60 sampai 90 cm. Cabai ini mengandung banyak vitamin seperti vitamin A, C, E, […]