Search Results for: tanaman hidroponik

20 Macam Media Tanam Hidroponik yang Paling Bagus

Bercocok tanam dengan konsep hidroponik kian digemari oleh banyak orang. Hidroponik sendiri merupakan cara bercocok tanam tanpa menggunakan media tanam berupa tanah yang umum dipakai, melainkan diganti dengan larutan air yang mengandung nutrisi untuk mendukung tanaman agar dapat tumbuh dengan baik. Jika Anda mempunyai keinginan untuk memulai bercocok tanam secara hidroponik, alangkah baiknya untuk mengenali […]

Cara Menanam Kangkung Hidroponik

Kangkung merupakan suatu sayuran yang memiliki berbagai macam nutrisi yang sangat menguntungkan bagi tubuh Anda. Kangkung mengandung Vitamin A, Vitamin C, karbohidrat, protein, fosfor, serat, kalsium, dan zat besi yang akan menyehatkan dan memperkuat sistem imun tubuh Anda. Selain manfaat tersebut, kangkung ternyata bisa untuk meningkatkan perekonomian Anda dikarenakan sayuran ini sangat mudah untuk dipasarkan. […]

6 Jenis Media Tanam Hidroponik

Fungsi media tanam dalam budidaya secara hidroponik adalah membantu tanaman agar tetap berdiri sekaligus membantu tanaman dalam proses penyerapan nutrisi. Beberapa syarat media tanam yang digunakan setidaknya harus mampu menyerap dan menghantarkan air, tidak mudah busuk, steril, dapat membuang kelebihan air, tidak mengandung garam laut, tingkat keasaman netral hingga alkalis, mengandung kalsium dan tidak mempengaruhi […]

Cara Hemat Memulai Hidroponik Sederhana

Banyak yang beranggapan bahwa bertanam secara hidroponik itu mahal, padahal hal tersebut tidak sepenuhnya benar karna hidroponik juga bisa dilakukan dengan sederhana. Secara umum, biaya kebutuhan bertanam hidroponik lebih dipengaruhi dari dua faktor, yaitu teknik penanaman serta pemilihan jenis media tanam itu sendiri. Menentukan teknik penanaman akan berpengaruh terhadap pemenuhan alat dan bahan lain yang […]

Mengenal Lebih Dalam Tentang Hidroponik

Hidroponik berasal dari bahasa Latin yang terdiri dari 2 kata, yaitu “Hydro” yang berarti air dan “Ponos” yang berarti kerja. Dapat disimpulkan bahwa, hidroponik merupakan cara bertanam tanpa menggunakan tanah, melainkan hanya memanfaatkan air dengan kandungan nutrisi yang tercukupi dan memanfaatkan media tanam yang bersifat porous sebagai pengganti tanah tersebut. Pada dasarnya ketika bertanam secara […]

Butuh Bantuan? Chat di WA