Kolesterol merupakan hal yang cenderung negatif di mata masyarakat secara umum. Kolesterol sendiri merupakan sebuah komponen berupa lemak yang berada didalam pembuluh darah tubuh. Komponen tersebut sebenarnya berguna bagi tubuh sebagai energi yang bisa digunakan tubuh saat dibutuhkan. Namun apabila kadar kolesterol dalam darah terlampau tinggi, hal tersebut dapat memicu timbulnya beberapa penyakit yang bisa […]
Category Archives: Artikel
Tanaman buah apel adalah salah satu tanaman yang bisa menghasilkan buah yang dapat kita konsumsi. Buah apel sendiri memiliki warna dan bentuk yang bermacam-macam. Secara umum, buah apel memiliki warna merah di bagian kulitnya saat sudah matang dan berwarna putih untuk dagingnya. Selain merah, warna kulit buah apel juga ada yang berwarna hijau dan juga […]
Tanaman hias jenis outdoor sedikit berbeda dengan tanaman hias indoor mulai dari perawatan hingga ketahanan terhadap lingkungannya. Tanaman hias outdoor setidaknya harus memiliki ketahanan di lingkungan yang terbuka di mana tanaman tersebut lebih sering terpapar sinar matahari yang lebih banyak dan juga lingkungan yang sering berubah-ubah dari kering ataupun basah. Tanaman yang tidak tahan terhadap […]
Memiliki tanaman buah tentunya sangat menyenangkan, terlebih lagi jika tanaman buah yang kita tanam bisa menghasilkan buah yang segar dan lebat. Kegiatan berkebun dengan menanam tanaman buah memang memiliki beberapa manfaat bagi kita. Di antaranya bisa mengurangi stress dan beban pikiran, lalu juga bisa memberikan suasana sejuk dan nyaman, dan yang terbaik adalah bisa memberikan […]
Diabetes adalah penyakit yang cukup menjadi momok yang menakutkan bagi banyak orang. Penyakit ini timbul atau disebabkan oleh terjadinya peningkatan kadar gula darah didalam tubuh kita karena pankreas yang menghasilkan insulin tidak bisa bekerja secara optimal atau berkurang kemampuannya. Insulin sendiri berfungsi sebagai pengatur dan mengontrol kadar gula yang ada didalam darah agar tidak terlalu […]