Search Results for: Kompos

Natural GLIO / Gliocladium NASA – 100 Gram

Natural GLIO merupakan produk pengendali hama dan penyakit pada tanaman. Pupuk organik dari NASA ini mengandung zat aktif Trichoderma sp. dan Gliocladium sp. Cocok untuk semua jenis tanaman, seperti bawang daun, terong, tomat, cabai, kubis, melon, semangka, dan lain-lain. Manfaat Penggunaan Natural GLIO: Melindungi perkecambahan biji dan akar tanaman dari sumber infeksi penyakit. Mencegah penyebaran […]

Tanaman Cincau Hijau

Tanaman Cincau Hijau merupakan tanaman perdu yang termaduk dalam keluarga Verbenaceae dan berkerabat dengan kayu pahang serta daun kambing. Tanaman ini berasal dari Asia dan tersebar luas di India, Filipina, Myanmar dan Indonesia. Sesuai dengan namanya, tanaman ini merupakan bahan dasar untuk pembuatan jelly cincau hijau yang banyak digunakan sebagai bahan campuran minuman. Selain diolah […]

Vermiculite 1 zak

Harga yang tertera merupakan harga per zak (7-9 kg). Membeli = Setuju, Terima kasih. Vermiculite merupakan media tanam tambahan untuk tanaman hidroponik. Vermiculite terbuat dari hasil pemanasan beberapa lapisan mineral, seperti mika, silica dan lainnya, berwarna coklat atau kekuningan. Kegunaan Vermiculite, diantaranya sebagai berikut: Dapat memudahkan nutrisi terserap dengan cepat oleh tanaman. Bisa menggunakan 100% […]

20 Jenis Tanaman Buah yang Bisa Ditanam di Pot Kecil

Tidak hanya sayuran dan bunga yang bisa ditanam dalam pot, tapi tanaman buah pun juga bisa diitanam dalam wadah kecil seperti dalam pot. Saat ini telah banyak kultivar tanaman yang menghasilkan pohon yang lebih kecil dan memang diperuntukkan untuk ditanam dalam pot. Bayangkan jika Anda menanam tanaman buah dalam pot (tabulampot) di halaman rumah, maka […]

Tetes Tebu / Molase 500 ml

Tetes tebu / molase (molasses) merupakan salah satu produk dari industri pengolahan gula yang dihasilkan dari sisa pengolahan gula, baik gula tebu ataupun gula bit. Molase ini berwujud cairan kental berwarna coklat, didapatkan dari hasil pemisahan kristal gula. Banyak digunakan sebagai pakan suplemen untuk ternak dan juga sebagai bahan baku dalam pembuatan MSG, etanol, alkohol, […]

Butuh Bantuan? Chat di WA