Sistem hidroponik NFT sangat populer di kalangan petani hidroponik khususnya petani rumahan. Kebanyakan karena desainnya yang cukup sederhana. Namun, sistem NFT inilah yang paling cocok dan paling umum digunakan untuk budidaya tanaman seperti berbagai jenis selada. Seiring dengan budidaya selada, banyak juga petani komersial yang membudidayakan beberapa macam tumbuhan dan dedaunan hijau menggunakan sistem NFT […]
Search Results for: pompa udara
Ada beberapa cara bercocok tanam sayuran hidroponik yang bisa Anda praktekkan disekitar rumah. Hidroponik merupakan salah satu teknik bercocok tanam yang kini semakin populer di kalangan masyarakat modern terutama di perkotaan di mana lahan pertaniannya sangat terbatas atau bahkan tidak ada. Bercocok tanam sayuran dengan teknik hidroponik dapat memperbaiki taraf gizi masyarakat karena sayuran merupakan […]
Hidroponik telah berkembang semakin pesat semenjak pertama kali diperkenalkan oleh Dr. WF. Gericke di Universitas California, Amerika Serikat. Metode bercocok tanam tanpa menggunakan tanah ini diminati oleh banyak orang untuk tujuan komersial atau sebatas menyalurkan hobi. Kini, hidroponik telah mempunyai beberapa sistem dengan praktik yang paling mudah hingga tingkat kesulitan yang tinggi. Setidaknya, ada 6 […]
Hidroponik berasal dari bahasa Latin yang terdiri dari 2 kata, yaitu “Hydro” yang berarti air dan “Ponos” yang berarti kerja. Dapat disimpulkan bahwa, hidroponik merupakan cara bertanam tanpa menggunakan tanah, melainkan hanya memanfaatkan air dengan kandungan nutrisi yang tercukupi dan memanfaatkan media tanam yang bersifat porous sebagai pengganti tanah tersebut. Pada dasarnya ketika bertanam secara […]
Teknik Hidroponik – Kesulitan lahan luas untuk menanam menjadikan berbagai alternatif baru muncul. Salah satunya adalah menggantikan peran lahan sebagai tempat bercocok tanam sehingga tetap bisa memproduksi tanaman dengan baik. Hidroponik merupakan salah satu solusi cerdas yang dianggap efektif dan juga efisien dalam menanam tanaman tanpa membutuhkan tempat yang luas dan juga lahan kosong seperti […]