Search Results for: tanaman obat

Tanaman Awar-Awar

Awar-Awar (Ficus septica) merupakan tanaman obat yang termasuk dalam famili  Moreceae, salah satu kerabat beringin. Tanaman ini termasuk tanaman perdu yang tumbuh liar, bahkan bisa tumbuh di lingkungan yang tak bersahabat. Buahnya berwarna hijau sedikit abu-abu yang sekilas terlihat seperti buah ara atau tin. Akar, daun, buah, dan getah dari tanaman ini dimanfaatkan sebagai obat […]

Tanaman Sanrego

Sanrego (Lunasia amara), dikenal juga dengan Maitan/ Pamaitan (Jawa), Tali Wait (Lampung), Dulinggahe (Sulawesi), Makelun Halaluna (Maluku), Kayu Karang (Papua), adalah tanaman obat yang terkenal berkhasiat untuk menguatkan syahwat (meningkatkan gairah seksual). Tanaman ini dapat tumbuh hingga 12 m dan tidak bercabang dengan batang keras dan licin. Daunnya berwarna hijau tua dengan bentuk bulat telur […]

Tanaman Urang Aring (False Daisy)

Urang-Aring (Eclipta prostrata), di luar negeri dikenal dengan sebutan False Daisy, Yerba de Tago, Kehraj dan Bhringraj. Tanaman ini termasuk spesies tanaman dari famili bunga matahari. Bunga dari tanaman Urang-Aring ini mirip dengan bunga Daisy. Di Bali, daun Urang-Aring biasa dikonsumsi sebagai sayur dan juga lalap. Tanaman Urang-Aring termasuk tanaman terna (berbatang lunak), bercabang, yang […]

Tanaman Ceremai (Otaheite Gooseberry)

Ceremai (Phyllanthus acidus), dikenal juga dengan nama Cermai, Cereme, Cerme, Ceureumoe, dan di negara lain disebut Otaheite Gooseberry/ Malay Gooseberry (Inggris), Mayom (Thailand), Chermai (Malaysia). Tanaman yang termasuk dalam famili Phyllanthaceae ini, sekali berbuah, buahnya sangat banyak. Tanaman ini adalah tanaman perdu (pohon kecil) yang tingginya mencapai 9 m, dan sepintas seperti pohon belimbing wuluh, […]

Tanaman Dringo / Dlingu (Sweet Flag)

Dringo/ Dlingu/ Dringu/ Calami Rhizhoma/ Jeringau/ Sweet Flag (Acorus calamus) termasuk tanaman terna (batang tidak berkayu) yang berasal dari famili Acoraceae. Tanaman ini menyerupai rumput namun tinggi dan menyukai tanah basah. Daun Dringo berbau harum bahkan rimpangnya lebih harum lagi. Biasanya digunakan sebagai pewangi, obat tradisional dan sebagai penambah aroma. Dapat digunakan untuk menggantikan fungsi […]

Butuh Bantuan? Chat di WA